Senin, 27 Juni 2022
Monitoring dan Evaluasi atau dikenal dengan MONEV digunakan untuk mengamati progress dan menilai kinerja suatu organisasi, kegiatan, atau projek yang dilakukan oleh badan pemerintah atau organisasi lainnya. tujuannya untuk transparansi dan akuntabilitas tatakelola suatu organisasi, kegiatan atau projek pada hasil yang dicapai serta dampaknya untuk masa yang akan datang.
Monev Internal yang dilakukan ini untuk memantau dan menilai progress laporan kemajuan serta mengetahui dampak yang terjadi setelah adanya kegiatan riset ini terhadap mitra/badan/organisasi diadakannya kegiatan ini.
Objek Monev pada kegiatan ini adalah Ketua mitra, pemilik suatu badan usaha, ketua dan tim pelaksana serta objek lain yang terkait dengan kegiatan riset ini.
Monev Lapangan dengan Mitra SMK 5 Jember
Monev Daring Mitra Riset dari Bpk Angga Rahagiyanto